Kegemaran menabung semenjak dini bisa ditumbuhkan dalam jiwa anak-anak kita dari usia yang paling dini sekalipun, sehingga di usia dewasa nanti mereka akan terbiasa dengan keadaan dimana mereka bisa mengatur keuangannya sendiri tanpa bantuan orang tuannya terlebih orang lain.
Saat ini sudah banyak paket menabung untuk anak pada bank-bank lokal dan swasta, anda bisa memilih paket tersebut dengan meng-ikutsertakan anak anda dalam memilih bank mana dan proses registrasinya, sehingga mereka tahu bahwa mereka juga ikut andil dalam uang yang mereka miliki.
Kadang menabung di celengan dalam rumah juga bisa kita lakukan sebagai orang tua kepada anaknya, namun banyak sekali saat ini orang tua yang jarang menyediakan alat tabungan atau celengan dalam rumah yang diperuntukkan bagi anak yang ingin menabung uang sisa jajan mereka.
Terlebih setelah hari raya idul fitri kemarin, kebanyakan anak-anak menghabiskan uang angpao yang mereka dapatkan di hari raya kemarin untuk membeli mainan atau menghabiskan untuk jajan makanan, ada baiknya jika kita memberikan solusi untuk menabung uang mereka agar bisa dipergunakan untuk keperluan sekolah.
Mungkin trik dibawah bisa anda pakai bagaimana menumbuhkan gemar menabung pada anak :
Mulai dengan memberi contoh dengan menunjukkan pentingnya menabung dan cara menabung. Jelaskan kepada anak-anak tujuan anda menabung, mungkin untuk hari tua, membeli mobil baru atau mengganti televisi yang sudah tua.
Beri alasan kenapa anak-anak perlu menabung. Amat sulit membiasakan menabung, kecuali ada alasan yang kuat. Bahkan, orang dewasa sekalipun, perlu alasan kenapa harus menabung.
Ajaklah anak-anak membuat rencana, menetapkan tujuan sekaligus menahan diri. Misalnya jangan habiskan uang untuk jajan di sekolah karena bisa diganti dengan membawa bekal dari rumah sehingga uang saku bisa di tabung untuk membeli pemutar musik MP3 dalam beberapa bulan.
Buat aturan bersama. Bila anda memutuskan memberi uang saku anak-anak dalam seminggu, tetapkan bersama bagaimana uang saku itu dihabiskan. Pastikan aturan itu juga menetapkan wajib menabung sebgaian dari uang saku sebagai syarat mendapat uang saku minggu berikutnya.
Beri hadiah untuk upaya mereka. Caranya antaralain dengan menambah sebesar? atau sebagian dari jumlah uang yang berhasil mereka tabung.
Ajak anak-anak ke Bank, untuk munjukkan bagaimana cara menabung di bank dan buka rekening untuk mereka. Secara berkala, ajak mereka melihat bagaimana tabungan mereka di bank memeberi bunga.
Window Shopping. Dorong anak-anak untuk tidak membawa uang saat anda mengajak mereka berbelanja. Cara ini akan mengajarkan mereka cara merencanakan apa yang akan mereka beli dari pada membeli hanya karena dorongan rasa ingin. Barang yang anak anak ingin miliki bisa di beli saat lain kali berbelanja.
Ajak anak-anak melihat bagaimana anda mengatur uang untuk kebutuhan sehari-hari. Mungkin tidak perlu memberi tahu mereka berapa besar tagihan anda, tapi anda bisa jelaskan bagaimana anda menabung untuk liburan keluarga atau bagaimana menganggarkan belanja sehari-hari.
Membuat anggaran belanja sehari-hari bisa menyenangkan dan jadi cara belajar. bairkan anak-anak membuat daftar belanja bulanan sesuai anggaran. Dengan cara ini mereka belajara mana barang yang harus di beli, mana yang harganya paling mahal, atau mana makanan yang paling bergizi.
Semoga bermanfaat
Artikel yang mungkin ingin anda baca :
5 Kiat Memulai Bisnis Serius Tapi Santai - Bagaimana menemukan 5 Kiat Memulai Bisnis Serius Tapi Santai?..
Bisnis Di Rumah - Apa SajaYang Bisa Anda Lakukan Untuk Memulainya? - Pernahkah terbayangkan oleh anda tentang menjalankan bisnis di rumah yang mungkin bisa anda lakukan sebagai part-timer ataupun full-time...
Bisnis Di rumah Untuk Menciptakan Kebebasan Finansial l - Memang tidak bisa dipungkiri bahwa semua orang melakukan bisnis di rumah bertujuan untuk kelangsungan ekonomi keluarga, namun ...
Bisnis Iklan Baris Bisnis Rumahan Paling Menguntungkan - Bisnis iklan baris adalah salah satu model bisnis rumahan maupun bisa dijadikan bisnis sampingan karyawan...
Bisnis Pulsa Melatih Daya Ingat Otak, Dijamin... - Anda punya kelemahan dalam mengingat nama dan angka-angka, saya ada solusinya ... ...
Bisnis Sound System | Penataan Sound System - Bisnis sound system memang tidak ada matinya, apalagi jika memiliki perangkat yang mumpuni ...
Bisnis Waralaba, Solusi Bisnis Usaha Kecil Menengah - Selain wirausaha mandiri, saat ini sudah banyak sekali model bisnis yang bisa kita pilih untuk memulai sebuah usaha...
Bisnis Di Rumah | Kursus Blogging dan Wordpress Murah Meriah Plus Bonus Tools SEO Gratis - Bisnis di rumah kali ini akan saya teruskan dengan membuka kursus blogging dan Wordpress murah meriah dengan bonus tools SEO gratis...
Ide Bisnis Di Rumah Kaya Dari Internet Marketing Dari Suwandi Chow Bonus 16 video Plus 1 PDF - Pagi ini saya mendapat email tentang ide bisnis di rumah yaitu Kaya Dari Internet Marketing ...
Info Bisnis - Menemukan Bisnis Kecil Dari Riset Keyword - Anda sering mumet/pusing bagaimana menemukan info bisnis untuk anda tulis menjadi sebuah posting yang bisa mendatangkan traffik pada blog bisnis kecil anda?...
Kenapa Harus Ber-Bisnis Di Rumah? - Akhir-akhir ini saya bingung kenapa saya harus memilih sebuah bisnis di rumah agar bisa bertahan hidup..
Manfaatkan Komunitas Blogpreneur di Facebook untuk Bisnis Anda - Komunitas blogpreneur yang saya dirikan di Facebook semata-mata untuk para blogger dan pebisnis yang ingin berkenalan atau berpromosi sesama para member komunitas. ...
Peluang Bisnis Organ Tunggal - Kalau anda senang musik dan punya peralatan bermain musik seperti keyboard dan sound system yang mumpuni, kenapa ngga' anda untuk mengambil peluang bisnis organ tunggal. ...
Persiapan Awal Membuka Bisnis Di Rumah - Sebelum membuka bisnis di rumah, sangat penting untuk mempersiapkan segala sesuatunya agar ...
Prospek Usaha Sampingan Bisnis Karyawan - Prospek usaha sampingan bisnis karyawan saat ini sangat cerah baik secara offline maupun online...
Video-2 Ide Bisnis Di Rumah Dari ASB Segera Berakhir Download Dan Daftar Buruan..! - Video #2 ide bisnis di rumah lewat belajar ASB akan segera berakhir. Kemarin ASB sempat ditutup sementara, ...
Bisnis Di Rumah Jangan Lupa Membuat Akun Paypal Verified - Bisnis di rumah sekali lagi membutuhkan alat pembayaran atau sebuah portal transaksi yang memungkinkan kita untuk membeli produk orang lain ...
Bisnis Di Rumah : Pentingnya Mengenal Situs Penghasil Dollar di Internet - Sebagai internet marketer yang ingin mendulang sukses lewat bisnis di rumah, tidak ada salahnya kalau kita mengenal beberapa website yang bisa menghasilkan uang ..
Bisnis Iklan Baris Bisnis Rumahan Paling Menguntungkan - Bisnis iklan baris adalah salah satu model bisnis rumahan maupun bisa dijadikan bisnis sampingan dari rumah ..
Tidak ada komentar:
Posting Komentar